Perlakuan Pajak atas penyerahan barang konsinyasi

29 05 2008

DALAM UU No.18 TAHUN 2000 TENTANG PPN & PPnBM Pasal 1A ayat (1), TERMASUK DALAM PENGERTIAN PENYERAHAN BKP ADALAH

1. PENYERAHAN HAK ATAS BKP KARENA SUATU PERJANJIAN, MIS : JUAL BELI, TUKAR MENUKAR, JUAL BELI DENGAN ANGSURAN

2. PENGALIHAN BKP OLEH KARENA SUATU PERJANJIANSEWA BELI, ATAU PERJANJIAN LEASING DGN HAK OPSI

3. PENYERAHAN BKP KEPADA PEDAGANG PERANTARA (KOMISIONER), ATAU MELALUI JURU LELANG

4. PEMAKAIAN SENDIRI & PEMBERIAN CUMA-CUMA ATAS BKP, SEPERTI PEMBERIAN CONTOH BARANG UNTUK PROMOSIKEPADA RELASI ATAU PEMBELI

5. PERSEDIAAN BKP & AKTIVA YG MENURUT TUJUAN SEMULA TIDAK UNTUK DIPERJUAL BELIKAN YG MASIH TERSISA PADA SAAT PEMBUBARAN PERUSAHAAN, SEPANJANG PPN ATAS PEROLEHAN AKTIVA TSB. MENURUT KETENTUAN DAPAT DIKREDITKAN

6. PENYERAHAN BKP DARI PUSAT KE CABANG ATAUSEBALIKNYA & PENYERAHAN BKP ANTAR CABANG

7. PENYERAHAN BKP SECARA KONSINYASI

Baca entri selengkapnya »





Soal PKS Akuntansi Tingkat Nasional 2008 di Makasar ?

25 05 2008

Informasi terbaru tentang PKS / LKS akuntansi 2008 di Makasar, baca artikel ini selengkapnya.

Akankah PKS Akuntansi Tingkat Nasional 2008 yang menurut rencana akan dilaksanakan pada bulan Juni 2008 di Makasar mengulangi kesalahan soal seperti PKS Akuntansi Tingkat Nasional 2007 di Bandung tahun lalu ???

Kesalahan-kesalahan dalam Soal Akuntansi yang diperlombakan dalam PKS Akuntansi Tingkat Nasional 2007 Bandung dan Penyelesaian seharusnya, dapat anda download berikut ini:

Surat Kritikan PKS Akuntansi tk. Nasional 2007 di Bandung

Koreksi kesalahan PKS Akuntansi tingkat Nasional tahun 2007 di Bandung

Baca entri selengkapnya »





Tips untuk Pencari Kerja (Job Seekers)

21 05 2008

Banyak orang mengatakan bahwa mencari pekerjaan itu sulit, apalagi yang sesuai bidang atau jurusannya. Akhirnya berakibat terjadinya pengangguran intelektual terselubung di level sarjana.

Dan sedikit orang yang mengatakan bahwa mencari pekerjaan itu mudah karena memang banyak peluang kerja. Indikatornya jumlah perusahaan di dunia ini terus bertambah setiap hari, dan tentu membutuhkan tenaga kerja.

Bagaimanakah persoalan sebenarnya ?

Baca entri selengkapnya »





KTSP SMK/SMA- Buku MYOB 15

13 05 2008

KTSP SMA/SMK mengharuskan pembelajaran akuntansi di sekolah dilakukan secara manual dan komputerisasi. Untuk membantu rekan guru-guru akuntansi SMA/SMK, maka sudah ada Buku Komputer Akuntansi MYOB 15 untuk SMA/SMK dijual di toko-toko buku, seperti Gramedia, Gunung Agung, dll.

Buku Komputer Akuntansi MYOB 15 tersebut terdiri dari 3 (tiga) buku, yaitu:

Buku 1. Komputer Akuntansi MYOB 15.0 untuk perusahaan jasa.

Buku 2. Komputer Akuntansi MYOB 15.0 untuk perusahaan dagang.

Buku 3. Komputer Akuntansi MYOB 17.0 untuk perusahaan manufaktur.

atau dapat diakses melalui : http://www.andipublisher.com

KTSP Akuntansi SMA dapat download di  SINI.

Semoga informasi ini bermanfaat. Salam.